Tak Hanya Disambut Meriah di Pasar Kalianget, Bupati Fauzi Juga Diburu Emak-Emak Untuk Photo Selfie

Foto: Bupati Fauzi saat foto Selfie dengan Emak-emak
1039
ad

MEMOonline.co.id, Sumenep- Calon Bupati Sumenep, Achmad Fauzi, menyapa warga di Pasar Sattoan, Kalianget, Sabtu (2/11/2024). Kehadirannya disambut hangat, terutama oleh para emak-emak yang antusias ingin berfoto bersama.

Dalam kunjungannya, Fauzi berdialog langsung dengan pedagang dan pengunjung, mendengar aspirasi soal infrastruktur pasar, harga bahan pokok, dan akses permodalan. Fauzi berjanji akan memperbaiki kondisi pasar tradisional untuk mendukung ekonomi lokal.

"Saya ingin mendengar langsung dari masyarakat, terutama pedagang kecil, tentang kendala yang mereka hadapi. Kami berkomitmen menjadikan pasar lebih nyaman dan mendukung ekonomi lokal," ujarnya.

Selain berdialog, Fauzi juga membeli sayur-mayur, ikan, dan bumbu dapur, semakin menarik perhatian warga. Ia menegaskan pentingnya memberdayakan pasar tradisional agar bisa meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Penulis     :   Alvian

Editor        :   Udiens

Publisher  :  Syafika Auliyak

ad
THIS IS AN OPTIONAL

Technology

MEMOonline.co.id, Sumenep- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep terus memperkuat komitmennya menciptakan iklim investasi yang mendukung...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Calon Bupati nomor urut 02, Achmad Fauzi Wongsojudo, menggencarkan pengembangan wisata islami di Sumenep dengan pendekatan...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Kabupaten Sumenep, di ujung timur Pulau Madura, terus menjadi contoh harmonisasi keberagaman beragama di Indonesia. Bupati...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Pasangan Calon (Paslon) Nomor urut 2 Achmad Fauzi Wongsojudo - Kiai Imam Hasyim (FAHAM) Tanggapi Pertanyaan Paslon Nomor...

MEMOonline.co.id, Jember- Calon Bupati Jember nomor urut 2, Muhammad Fawait, mengajak masyarakat untuk menjadi pemilih cerdas demi mewujudkan Pilkada...

Komentar