Security ‘Bosowa Semen’ Juarai Lomba Borgol Polda Sulsel

Foto: Peserta Lomba saat latihan silat bersama
1163
ad

MEMO online, Makassar - Polda Sulsel menggelar lomba Drill Borgol Satpam antar Badan Usaha Jasa Pengamanan (BUJP) tingkat Polda Sulsel, dalam rangka HUT Satpam ke 37 tahun.

Di lomba tersebut, tim security Bosowa Semen menjadi juara 1, untuk cabang omba borgol dan lomba tongkat polisi.

Muhammad Aliar Haruna mengatakan, timnya terdiri atas delapan orang yang memiliki keterampilan dalam hal keserasian gerakan, kerapian, kekompakan dan cara pelaporan. Diselingi dengan gerakan bela diri di lomba tongkat polisi.

“Alhamdulillah kami juara satu di dua lomba tersebut, dari ratusan peserta di bawah BUJP. Ini adalah prestasi tim security Bosowa yang pertama dan langsung juara,” ujarnya, Kamis (4/1/2018).

Aliar menambahkan tim Bosowa berhasil juara karena menang di kerapihan, kedisplinan dan kesigapan dalam menggunakan alat tersebut. Begitu juga dengan lomba tongkat polisi, menangkis pakai tongkat dan menyerang pakai tongkat. (Ciswandi M/diens)

ad
THIS IS AN OPTIONAL

Technology

MEMOonline.co.id, Jember- Karnaval dalam rangka memperingati HUT RI ke-79 sukses menarik perhatian ribuan warga Desa Suren, Kecamatan Ledokombo,...

MEMOonline.co.id, Sumenep- 100 Kalender Event yang digagas Pemerintah Daerah Kabupaten Sumenep tahun 2024 menimbulkan...

MEMOonline.co.id, Jember- Masih dalam rangka memperingati HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, Desa Kepanjen Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember...

MEMOonline.co.id, Jember- Pembangunan rabat beton di Dusun Lengkong Toko, Desa Mrawan, Kabupaten Jember, yang masih tergolong baru, kini menuai...

MEMOonline.co.id, Jember- Proyek pengaspalan jalan di Dusun Lengkong Toko, Desa Mrawan, Kecamatan Mayang, Kabupaten Jember, menuai keluhan dari warga...

Komentar