Malang Fun Run 5K Akan Digelar, Inilah Jalan yang Harus Dihindari Warga

Foto: papan pemberitahuan penutupan jalan di malang
1811
ad

MEMOonline.co.id, Malang - Lari bertajuk Malang Fun Run 5K akan digelar pada Minggu 13 Oktober 2019 lusa.

lomba lari yang baru pertama kali di Kota Malang tersebut akan menjadi ajang bergengsi, khususnya pecinta lari.

Namun,  sebelum mengikuti event Malang Marathon yang digelar Komunitas Lari Malang Raya (Kolamara) tersebut, para peserta harus mengetahui rutenta terlebih dahulu.

Sebab rute yang akan sangat menarik dan  unik,yaitu dengan melewati jalur yang berada di jantung Kota Malang.

Para peserta lari nantinya akan melalui rute bersejarah yang ada di Kota Malang.

Di antaranya Tugu Kota Malang, Stadion Gajayana, Kayutangan dan lain sebagainya.

Dan untuk menghindari terjadinya kemacetan pada acara Malang Fun Run 5K, masyarakat harus mengetahui rute yang akan dilalui para peserta lomba lari marathon tersebut.

Bahkan untuk mengantisipasi terjadinya kemacetan, panitia telah membuat informasi kepada masyarakat tentang jalan yang mau di tutup sementara karena di gunakan lomba lari tersebut.

Adapun Rute yang mau di tutup pada hari Minggu tgl.13 oktober 2019 diantaranya:  jln.Tugu, jln.Kertanegara, jln.Gatot Subroto, jln.trunojoyo,  jln.Aris Munandar, jln.Merdeka Timur, jln Merdeka Barat, jln.Merdeka Selatan, jln. Basuki Rahmad jln.Semiru dan jln.Kahuripan. (Dahlan/diens).

ad
THIS IS AN OPTIONAL

Technology

MEMOonline.co.id, Sumenep- Poli Onkologi RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep terus berkomitmen memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, termasuk...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Pemerintah Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, melalui BKPSDM resmi mengumumkan hasil seleksi administrasi CPNS tahun...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Pemerintah Kabupaten Sumenep melalui Dinas Komunikasi dan Informatika terus mengembangkan Sistem Informasi Keselamatan...

MEMOonline.co.id, Bali- Di era digital yang semakin maju, kehadiran content creator menjadi salah satu pilar penting dalam dunia kreatif. Gussdian,...

MEMOonline.co.id, Sampang- S inisial (54), seorang perempuan warga desa Blu'uran, kecamatan Karang Penang, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur...

Komentar