Bupati Bondowoso Mendapatkan Penghargaan dari Mentri Agama RI

Foto: Bupati Bondowoso saat menerima penghargaan dari menteri agama
2883
ad

MEMOonline.co.id, Bondowoso - Menteri Agama (Menag) Fachrul Razi menyerahkan penghargaan kepada beberapa Kepala Daerah, Kegiatan dilaksanakan pada Malam Tasyakuran dalam rangka Hari Amal Bakti ke-74 Kementerian Agama RI 2020. Kamis 16/1/2020.

Salah satunya adalah adalah Bupati Bondowoso KH. Salwa Arifin, Selain Bupati Bondowoso penghargaan serupa diterima Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar. Juga Gubernur DKI Anies Baswedan dan Gubernur Kalbar. Juga ada Bupati Bolaangomodo Selatan, Sulut, dan Walikota Kupang.

Penghargaan yang diberikan dalam rangka Hari Amal Bakti ke-74 Kemenag RI Tahun 2020. Acara digelar di Gedung Kementerian Agama, Jalan MH Thamrin, Jakarta.

Kab. Bondowoso dinilai memberikan kontribusi positif dalam bidang pemdidikan agama dan kegiatan keagamaan, Seperti yang disampaikan oleh Rahmatullah Kabag. Kesra Pemkab. Bondowoso.

"Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk apresiasi dari  kementrian agama kepada Bondowoso, karena dinilai Bondowoso mempunyai komitmen yang sangat baik terhadap perkembangan  pendidikan  keagamaan, "jelasnya lewat sambungan telepon, Kamis ,16/01/2020 malam.

Apresiasi layak diberikan kepada Bupati Bondowoso karena KH. Salwa Arifin berperan aktif dalam kegiatan - kegiatan keagamaan yang diawali dari insentif guru ngaji.

"Selain Insentif guru ngaji Bondowoso diapresiasi dari kementrian agama karena peduli juga dalam memberikan bantuan kepada lembaga-lembaga Madrasah Diniah, RA, Pondok Pesantren dan kegiatan keagamaan lainya termasuk pelayanan haji",  Ungkapnya.

Menurutnya penghargaan ini diterima Bupati ini juga diberikan atas  kewenangan Bupati dalam pengalokasian anggaran untuk agama lain.

"Perhatian pengalokasian anggaran pada agama lain, seperti insentif yang diberikan kepada guru sekolah minggu, sehingga pembangunan keagamaan di Bondowoso berjalan dengan baik dan berimbang", Pungkasnya. (Arik)

ad
THIS IS AN OPTIONAL

Technology

MEMOonline.co.id, Sumenep- Calon Bupati nomor urut 02, Achmad Fauzi Wongsojudo, menggencarkan pengembangan wisata islami di Sumenep dengan pendekatan...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Kabupaten Sumenep, di ujung timur Pulau Madura, terus menjadi contoh harmonisasi keberagaman beragama di Indonesia. Bupati...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Pasangan Calon (Paslon) Nomor urut 2 Achmad Fauzi Wongsojudo - Kiai Imam Hasyim (FAHAM) Tanggapi Pertanyaan Paslon Nomor...

MEMOonline.co.id, Jember- Calon Bupati Jember nomor urut 2, Muhammad Fawait, mengajak masyarakat untuk menjadi pemilih cerdas demi mewujudkan Pilkada...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Program layanan kesehatan gratis Universal Health Coverage (UHC) yang dipelopori Bupati Achmad Fauzi terus mendapat...

Komentar